Cara Memulai Usaha Toko Elektronik Minim Ilmu Elektronika

Dalam memulai sebuah usaha pastinya kita sudah menyiapkan hal yang matang-matang dengan usaha yang akan kita rintis,namun tak jarang banyak sekali para pebisnis yang langsung terjun ke dunia bisnis tanpa memahami apa yang akan dia lakukan,contohnya ya ini usaha toko elektronik namun kita masih baru/awam dalam dunia elektronik ini.

Namun kalian tidak usah bingung karena semua itu bisa kita pelajari dengan berjalannya waktu dan lama kelamaan kita akan mengertinya sendiri,hal yang paling utama kita miliki adalah tekat kuat untuk ingin maju dan mau mengambil sebuah resiko.

Lantas apakah kita kita memulai sesuatu bisnis namun kita belum sepenuhnya memahami ? jawabanyya adalah sangat bisa tergantung dari semangat kita untuk ingin maju dan berusaha.

Semua itu harus membutuhkan proses panjang untuk menjadi seseorang yang handal dibidangnya,untuk pertama kalinya jika kalian masih baru buka usaha khususnya di dunia elektronik pahami harga sebuah komponen dan elektronik rumah tangga kalau bisa di tulis terlebih dahulu jika kalian belum hapal .

 

source : news.detik.com (ilustration)

Baca Juga :

Cara Memulai Usaha Toko Elektronik

Berikut cara mudah memulai usaha toko elektronik mesikupun masih minim pengalaman dan ilmu elektronika.

1.Carilah distributor barang elektronik yang terpercaya dan murah

Dengan cara mencari sebuah distributor barang dan nantinya akan menditribusikan sebuah barang ke toko kita maka nanti lama-kelamaan kita akan memiliki distributor langganan tersendiri sehingga kita akan mendapatkan harga yang murah.

2.Carilah customer dengan cara Promosi

Untuk menarik perhatian konsumen pasti hal pertama yang kita lakukan adalah mengenalkannya ke umum dengan cara mempromosikan toko kita supaya yang lain mengetahui toko kita dan menjadi pelanggan tetap kita,maka lama-kelamaan nantinya kita membuat customer tetap sehingga nantinya kita tidak perlu lagi mencari cari pelanggan dan dengan sendirinya semua akan berjalan dengan konsisten.

3.Ramah terhadap pelanggan

Yappss kita harus selalu ramah terhadap para pelanggan supaya pelanggan betah dan mau mampir lagi ke toko kita dan pasti pelanggan akan datang lagi dan lagi.

Akhir Kata

Demikian artikel ini saya buat bagi kalian yang baru merintis usaha di bidang elektronik supaya tidak kebingungan,semoga anda memahami dari ketikan yang saya buat diatas .Sekian dan Terima kasih.

 

Tinggalkan komentar